Prinsip Hidup Yang Harus Diterapkan Jika Kamu Menganggur - Agar Tidak Mejadi Beban

Prinsip Hidup Yang Harus Diterapkan Jika Kamu Menganggur - Agar Tidak Mejadi Beban

Menganggur dirumah memang tidak enak, ditambah lagi jika kamu tidak memiliki kegiatan apapun, tentu ini akan membuat kamu merasa bete. Meskipun ada yang bila jika mengangue itu enak, yang tidak usah capek capek untuk mencari uang, tinggal tidur dirumah, ongkang - ongkang tanpa memikirkan jam kerja.

Namun itu menurut saya tidak benar, karena yang namanya kerja itu pasti dan harus mengeluarkan banyak energi, tapi yang harus kalian garis bawahi yaitu, bekerja banyak sekali manfaatnya dibandingkan kamu berdiam diri dirumah.

Buat kamu yang sedang menganggur, jangan anggap itu suatu beban, karena selama kamu tetap berdoa dan berusaha maka nanti akan dipermudah kok. Coba deh kamu terapkan prinsip berikut jika kamu menganggur. 

6 Prinsip Hidup Jika Kamu Sedang Menganggur

Prinsip Hidup Yang Harus Diterapkan Jika Kamu Menganggur

1. Mencoba untuk mendapatkan penghasilan sampingan

walaupun kamu sedang dirumah, jangan sampai kamu membuang waktu mu hanya dengan tidur dan makan saja. Tapi coba deh untuk berfikir mencari penghasilan dari hal yang sederhana. Mulai dari berbisinis sampai menjadi freelance yang bisa mendatangkan penghasilan buat kamu. 

Apalagi di jaman yang modern ini teknologi sudah canggih, kamu sudah dipermudah dengan adanya internet untuk melakukan itu semua. 

2. Bangun pagi dan lakukan kegiatan sehari - hari

Mungkin untuk yang satu ini agak susah, karena pada dasarnya mereka yang bukan pekerja kantoran atau yang harus melakukan pekerjaan di pagi hari. Tapi kamu hharus bisa melatih dan memaksa untuk tetap bangun di pagi hari, kamu bisa membantu tugas rumah, olah raga, atau sekedar duduk santai diteras rumah sambil ngopi. hhe

3. Mengasah otak dan menambah wawasan lewat internet

Dari pada kamu diam saha dan tidak ada kegiatan dirumah, mending kamu mencoba untuk mengasah otak kamu. LAgipula hal ini dapat bermanfaat buat diri kamu sendiri kok, krena kamu akan memperoleh ilmu dan pasti nanti akan berguna buat kamu ketika mulai bekerja. 

4. Menggali potensi melalui hobi

Apapun hobi kamu, kosistenlah untuk menjalankannya. Mungkin sekarnag ini kamu berfikir jika hobi kamu hanya sekedar hiburan saja dan hanya sebagai pelepas penar. Tapi seiring berjalannya waktu, kamu akan menemukan ide untuk bisa meraih keuntungan dari hobi kamu. 

Sebagai contoh saja kamu punya hobi menulis, mungkin ketika kamu menggali potensi kamu sampai benar benar mahir, kamu nanti bakal menemukan bahwa hobi kamu itu bisa menghasilkan , seperti sebagai penulis sampai menerbitkan buku

5. Berkumpul dengan orang yang sudah bekerja

Walau kamu sedang menganggur, kamu jangan pernah malu dan minder untuk bertemu dan berkumpul dengan dengan teman kamu yang sudah bekerja, justru ini bisa kamu manfaatkan dengan menjalin komunitas dengan mereka. Tentu hal seperti ini bisa membantu kamu untuk meningkatkan kepercayaan diri dan sikap kamu dalam mendapatkan pekerjaan. 

6. Jalani dengan sabar dan bersyukur

Terakhir, janganlah kamu memandang hidup kamu dengan sebelah mata, jika sekarang ini kamu menganggur, maka jalankan dengan sabar dan hadapi dengan senyuman. Kamu juga harus bersyukur karena kamu masih mempunyai seribu kesempatan untuk menjalani hidup lebih baik dan perkerjaan yang lebih mapan. 

Nah, itulah prinsip hidup yang harus kalian terapkan ketika kalian sedang menganggur, jadi jangan jadikan ini sebagai beban. Intinya kamu harus berfikir positif dan jangan pernah patah semangat untuk menggapai semua yang kamu idamkan. Terimakasih. salam adimasrosid 

4 comments

  1. A perѕon essentially assist to make critically artіcles I'd state.
    That is the fіrst tіme I frequented your ԝebsite
    page and thus far? I suгprised with the analysis you made
    to make this actual publіsh extraordinary. Great job!

    here : How To Lock Files From Scratch

    ReplyDelete
  2. Wondеrful blog! I found it while searcһing on Yahoo News.

    Do you have any suggestions on how to get listed in Yahoo News?
    I've been trying for a wһile but I never
    seеm to get there! Cheers
    resource : How To Lock Files Ꮃһen Nobody Else
    Will

    ReplyDelete
  3. These companies aare taught to kill those pesky roaches alonmg
    wwith prevent them from coming back. The unwelcopme guests chew on a broad choice of things including electrical wires.

    The hazards are plenty, they say, and are also the probability off not doing a thorough job.

    ReplyDelete
  4. You're so cool! I do not suppose I have read anythiung like this before.

    So wonderful too find another person with a few
    original thoughts on this topic. Really.. thanks for starting this up.
    This website is something that is required
    on the web, someonee with a bit of originality!

    ReplyDelete

Silahkan tinggalkan pesan jika Anda punya saran, kritik, atau pertanyaan seputar topik pembahasan.